Umrah Backpacker I'tikaf Full Ramadhan

UMRAH ITIKAF FULL RAMADHAN 1441 H (2020)

Bismillaah Mohon maaf baru update lagi di blog ini. Terlalu fokus sama medsos IG & fanspage :D Paket umrah itikaf Ramadhan tahun 2020 sudah kami launch ya, silakan bagi yang berminat untuk bergabung. UMRAH ITIKAF FULL RAMADHAN 1441 (2020) Rp 29.9 JUTA Fasilitas : 1....
Share:

ADA APA SAJA DI MADINAH?

“Ada apa saja di Madinah?”. Madinah Al Munawwarah (kota yang bercahaya) atau biasa juga disebut sebagai Madinah Nabawiyyah (Kota Nabi), adalah sebuah kota tua yang dulu bernama Yatsrib. Nama Yatsrib itu sendiri sebenarnya adalah nama orang yang pertama kali membuka kota itu...
Share:

UMRAH WAJIB ATAU SUNAH?

“Umroh wajib atau sunnah?” Umroh biasa disebut dengan haji kecil. Di kalangan masyarakat umum biasanya istilah umroh tidak terlalu familiar. Karena yang menjadi rukun Islam pun hanya haji, umroh tidak disebutkan. Di antara para ulama mereka bersepakat bahwa ibadah umroh...
Share:

TATA CARA UMRAH

Tata cara umrah. Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda, “Ambillah dariku manasik (haji) mu” (HR Muslim No.1297). Haji hukumnya wajib dan disebutkan sebagai salah satu tiang rukun Islam. Umroh memiliki keutamaan dan mayoritas para ulama menyebutnya...
Share:

UMROH NGAPAIN AJA?

Bismillaah, “Umroh ngapain aja?” Adalah salah satu pertanyaan yang sering terlintas di benak Kaum Muslimin yang baru mendengar tentang ibadah umroh. Karena mayoritas Umat Islam, terutama di Indonesia masih banyak yang awam dan sebatas mengetahui ibadah yang dilaksanakan...
Share:

KEUTAMAAN KOTA SUCI MAKKAH

Oleh Ustadz Ashim bin Musthafa Setiap kaum Muslimin mengetahui, Makkah merupakan tempat yang sangat mulia. Setiap Muslim memiliki impian untuk bisa menjejakkan kaki di kota itu. Baik untuk mengerjakan ibadah haji ataupun umrah saja. Kerinduan bertandang ke sana tetap besar,...
Share:

HARI KEMENANGAN TELAH TIBA, IDULFITRI 1440 H

Bismillaah, Alhamdulillaah, sebulan penuh berpuasa di bulan Ramadan, sampailah pada saat kita semua akan bersuka cita menyambut hari kemenangan, Idul Fithri.  Terdapat berbagai riwayat dari beberapa sahabat radhiyallahu ‘anhum bahwa mereka biasa...
Share:

RAMADAN YANG AKAN SEGERA BERLALU

Bismillaah, Al Hafizh Ibu Rajab rahimahullah berkata: "Wahai hamba-hamba Allah, sungguh bulan Ramadan telah bertekad untuk pergi, dan tidak tersisa waktunya kecuali sedikit. Maka siapa yang telah berbuat baik di dalamnya, hendaklah ia sempurnakan dan barangsiapa yang...
Share:

MERINDUKAN LAILATUL QADR DI HARAMAIN

Bismillaah, “Malam kemuliaan” dikenal dengan malam Lailatul Qadr, yaitu satu malam yang penuh dengan kemuliaan, keagungan dan tanda-tanda kebesaran Allah Ta’ala, karena malam itu merupakan permulaan diturunkannya Alquran.  Rasulullah Shallallahu’alaihi...
Share: